BKAD Bengkulu Utara Minta OPD Optimalkan Serapan APBD

Kepala BKAD Bengkulu Utara Masrup

RubriKNews.com, BENGKULU UTARA – Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kabupaten Bengkulu Utara (BU) mengimbau seluruh OPD mengoptimalkan penyerapan APBD (anggaran pendapatan belanja daerah) 2024. Saat ini serapan APBD 2024 sudah diangka 70 persen dan ini harus dioptimalkan disisa waktu pada 2024 ini. “APBD tahun 2024 sebesar Rp 1,2 triliun hingga Oktober serapan belanja APBD sudah diangka 70 persen. Maka dari itu kami imbau disisa 2,5 bulan lagi tahun ini, serapan APBD dapat optimalkan,” ujar Kepala BKAD Kabupaten BU Masrup.. Ia pun membeberkan, bahwa untuk serapan anggaran dari sisi pendapatan…

Read More